Contoh Teks Pidato bahasa inggris tentang lingkungan terbaru dan artinya - Teks pidato merupakan teks yang sangat penting digunakan oleh banyak orang. Selain sebagai salah satu materi yang wajib dikuasai oleh anak sekolah, teks pidato juga sering digunakan sebagai sarana ketika akan berpidato didepan umum ataupun khalayak ramai. Teks pidato merupakan teks yang sangat berguna ketika akan berpidato, sekalipun para ahli pidato atau disebut juga dengan orator akan berpidato secara memoriter dan sebagainya. Karena memang bahasan dalam teks pidato akan digunakan untuk disampaikan paling tidak sebagai acuan ketika akan berpidato didepan banyak orang.
Google Image - Contoh Teks Pidato bahasa inggris tentang lingkungan hidup |
Teks pidato tidak hanya terpaku pada bahasa indonesia. Teks pidato bahasa inggris pun ada, meskipun didalam pelajaran disebut dengan speech. Intinya sama yaitu sama sama menyampaikan sesuatu materi atau menyampaikan pendapat baik himbauan atau saran yang dapat disampaikan oleh si orator atau orang yang berpidato. Tentunya dalam penyampaian pidato bahasa inggris, terkadang para orator akan membutuhkan topik bahasan atau tema yang sangat baik dan terbaru serta dapat mengena dihati para pendengar pidato tersebut agar dapat dipraktekkan secara baik. selain teks pidato pendidikan, Yang menjadi bahasan biasanya juga ialah mengenai teks pidato tentang Lingkungan, Oleh sebab itu pada kesempatan kali ini, saya akan memberikan contoh teks pidato bahasa inggris tentang lingkungan terbaru dan artinya. saya berikan Arti atau terjemahan tentunya agar anda dapat memahami lebih cepat ketika akan berpidato.
Contoh Teks Pidato bahasa inggris tentang lingkungan terbaru dan artinya
Ladies and gentlemen,
Through this great moment, let me give a speech in the context of World Environment Day, to be reflections for all of us. But let's say our gratitude to Almighty God for all that we are blessed with an abundance of blessings for health and the opportunity to gather together in this place.
My brothers and sisters,
Almost every day we hear news of illegal logging blindly committed by rogue elements who have no concern for environmental sustainability. This heart was deeply concerned over about the bad habits done by people on behalf of the business and then put aside for forests and environments which are surrogate for children and grandchildren later.
I don’t know how many thousands of cubic meters of wood has been stolen by them. While after that they left the land that has been so critical that endanger for our brothers and other with the possibility of flood disaster which threatens any time.
My brothers and sisters,
Realize, that our environment is an interlinked system between one to another. If one part is broken then the other parts also will feel the consequences.
Therefore, stop activities destroying the forest, illegal logging and deforestation. With reasons that Those are the only important aspect of the business without going to care about the environment.
Preserve our environment as an expression of our gratitude to the God. Give the rights of our children and grandchildren in the form of a sustainable nature for the survival of all human.
Thank you for your attention
Artinya :
Bapak dan ibu
Melalui momen yang tepat ini, izinkankan saya untuk menyampaikan pidato dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup, untuk dijadikan sebagai renungan bagi kita semua. Sebelumnya itu, marilah kita memanjatkan rasa puji syukur kita kepada Tuhan YME atas segala karunia dan rahmatNya sehingga kita diberikan kesehatan dan kesempatan untuk berkumpul bersama di tempat ini.
Saudara-saudaraku,
Hampir setiap hari kita telah mendengar berita tentang penebangan liar yang sembarangan yang dilakukan oleh oknum yang tidak memiliki kepedulian akan kelestarian lingkungan. Hati ini merasa sangat prihatin terhadap kebiasaan buruk yang dilakukan oleh orang-orang yang mengutamakn bisnis kemudian mennelantarkan kelestarian hutan dan lingkunga yang merupakan titipan untuk anak cucu kita nanti.
Entah Berapa ribu meter kubik kayu telah mereka ambil. setelah itu, mereka meninggalkan lahan yang sudah sangat kritis yang sangat membahayakan bagi saudara kita yang lainnya dengan kemungkinan banjir yang siap mengancam setiap waktu.
Saudara-saudaraku,
Sadarlah, bahwa lingkungan kita ini adalah suatu sistem yang saling berhubungan antara yang satu dengan yang lainnya. Jadi, Jika salah satu komponennya kita rusak, maka komponen yang lain juga akan merasakan konsekuensinya.
Oleh sebab itu, stop kegiatan yang merusak hutan, penebangan liar dan pembabatan hutan. Dengan alasan bahwa hal itu adalah hal penting sebagai aspek usaha dan bisnis tanpa mau peduli kepada kelestarian lingkungan.
Mari Lestarikan lingkungan kita sebagai wujud dari rasa syukur kita kepada Tuhan YME. Berikan hak-hak anak dan cucu kita berupa alam yang indah dan lestari bagi kelangsungan hidup bagi semua umat manusia.
Terima kasih atas semua perhatiannya
Nah itu tadi Contoh Teks Pidato bahasa inggris tentang lingkungan terbaru dan artinya semoga bermanfaat bagi anda. Baca juga Contoh Teks Pidato bahasa inggris tentang pendidikan terbaru dan terjemahannya yang bisa anda gunakan untuk berpidato di khalayak ramai. Akhir kata sekian dan terimakasih.
Advertisement
Loading...